25 Januari 2008

Yang Terpanjang

Tahukah anda...

Kata terpanjang dalam kamus bahasa inggris adalah : pseudopseudohypoparathyroidism


"Hippopotomonstrosesquippedaliophobia" adalah sebutan untuk fobia kalimat panjang

Kata terpanjang dalam bahasa inggris yang tidak ada pengulangan huruf: dermatoglyphics, misconjugatedly, uncopyrightable.

Kata terpanjang dalam bahasa inggris yang sedang diperdebatkan adalah:
pneumonoultramicroscopicsilicovolcanoconioses. (artinya infeksi paru2 akibar menghirup abu silikon halus dari gunung berapi)

"sixth sick sheik's sixth sheep's sick" adalah kalimat paling susah untuk bahasa inggris.


Nama asli Los Angeles adalah : "El Pueblo de Nuestra Senora la Reina de los Angeles de Porciuncula" artinya City of angel.


Negara yang mempunyai nama lengkap terpanjang adalah Libia :
Al-Jamāhīriyyah al-Arabiyyah al-Lībiyyah aš-Šabiyyah al-Ištirākiyyah al-Uthmā


Nama Kota terpanjang adalah Ibu Kota Thailand. Bangkok aslinya adalah :
Krung Thep Maha Nakhon Amon Rattanakosin Mahinthara Ayutthaya Mahadilok Phop Noppharat Ratchathani Burirom Udom Ratchaniwet Mahasathan Amon Phiman Awatan Sathit Sakkathattiya Witsanu Kamprasit.


Tanaman terpanjang adalah Kacang Panjang. Dipotong-potong beribu kali tetap saja kacang panjang...  Hmmm... uenak tenaaaaan.....


0 comments:

Posting Komentar

Sebelum membaca jurnal ini mohon untuk membaca Disclaimer dari Blog Rawins. Memberikan komentar dianggap telah menyetujui Disclaimer tersebut. Terima kasih

© 2011 Rawin, AllRightsReserved.

Designed by ScreenWritersArena